Teknologi Kriptografi di Bidang Komunikasi yang Semakin Maju
Pernahkah kamu mendengar tentang teknik kriptografi di bidang komunikasi? Pada dasarnya, kriptografi merupakan sebuah ilmu yang berkaitan dengan informasi. Ilmu tersebut bisa dipakai untuk mengamankan data penting, agar tidak mudah dicuri atau diretas oleh orang lain. Simpelnya, kriptografi adalah teknik khusus untuk melindungi suatu informasi dengan mengubah formatnya agar sulit untuk dibaca. Dalam bidang komunikasi,